Breaking

Wednesday, September 18, 2019

Emak-emak Rebutan Makanan di Kondangan yang Viral Ternyata Cuma Iklan


Belakangan ini di media sosial diramaikan dengan beredarnya video yang memperlihatkan emak-emak lagi ribut karena memperebutkan sepotong rendang di sebuah resepsi nikahan.

Baru-baru ini, video viral memperlihatkan dua ibu-ibu bertengkar lantaran memperebutkan satu potong rendang di kondangan.

Video keributan karena hal sepele itu pun menarik perhatian banyak netizen sampai menjadikannya viral.

Sebagian netizen percaya kejadian itu nyata, namun ada juga yang meragukan keasllian kejadian tersebut.

Netizen mencurigai dialognya yang terlalu rapi, serta banyak juga yang mengenali para wanita yang ada dalam video tersebut.

Bahkan ada yang menyatakan bahwa emak-emaik itu pernah berperan di proyek video yang dikerjakannya.

Akhirnya, keraguan itu pun terungkap karena memang benar video keributan karena rendang ini hanyalah settingan atau buatan.

Hal ini mulai terungkap setelah ibu-ibu yang sebelumnya bertengkar dalam video justru terlihat akrab berfoto bersama. Keduanya bahkan terlihat melemparkan senyumannya ke arah kamera.

Foto tersebut diunggah oleh seorang pengguna Facebook, Florence Ho pada Selasa (17/9/2019) malam.

Florence Ho menuliskan jika emak-emak yang viral ini sedang berperan di iklan perusahaan yang biasa dikenal dengan produksi penyedap rasanya

Baca Juga : Viral Emak-emak Berantem di Pesta Nikah karena Rendang

Agen BandarQ, DominoQQ, Domino99, Poker Online
GaleriQQ Agen BandarQ, DominoQQ, Domino99, Poker Online GALERIQQ
Rp.20.000
Ioncasino Agen Bola, Judi Online, Slot, Casino Online Terpercaya IONCASINO
Rp.50.000

No comments:

Post a Comment